POTRET

Pemerintah Pekon Sukarame, Kembali Salurkan BLT- DD Tahap 3

LAMPUNG BARAT | Penyaluran bantuan tersebut pada hari senin, 11/9/2023 sebanyak 31 KPM. Acara dihadiri oleh Camat Belalau Kabupaten Lampung Barat, Matsuhiyar, pendamping lokal desa, seluruh perangkat pemerintah Pekon, Bhabinkamtibmas, Babinsa, perawat pekon, dan seluruh KPM.

Dijelaskan Peratin Erwin dimana bantuan tersebut, sebagai upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat setelah dampak dari pandemi covid-19, dan inflasi naiknya harga jual kebutuhan dengan menurunnya minat beli.

Sementara Matsuhiyar Camat Belalau berharap program ini bisa menjadi alternatif untuk kebutuhan di tengah musim paceklik. Sehingga bantuan yang di berikan pemerintah melalui Dana Desa khususnya, betul-betul di manfaatkan karena apa yang disalurkan sesuai dengan kultur kehidupan penduduk setempat.

Baca Juga :  Rumah Tidak Layak Huni di Sampang Mulai di Garap

“Dan terkait BLT-DD yang disalurkan triwulan ke-3, Matsuhiyar menghimbau, agar bantuan tersebut dapat dimanfaat kan sebaik mungkin untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga khususnya.

Menambahkan, camat Belalau dalam sambutannya mengimbau kepada masyarakat didalam memasuki tahun politik jangan mudah terprovokasi dengan hal-hal yang akan merusak ke harmonisan didalam pemilu yang akan datang.

Selanjutnya mengingat dalam beberapa bulan yang telah kita lalui kondusi kita telah memasuki musim kemarau untuk itu mari kita jaga dan waspada hal hal yang tidak kita inginkan husus nya bagi kaum ibuk ibuk jangan sembarang meningal.kan rumah tanpa harus di teliti kembali dapur pastikan kompor betul betul mati,”katanya

Selain itu mengapresiasi terhadap pemerintah pekon setempat yang mampu menggulirkan program DD seperti halnya BLT tahapan pencarian.
Pihaknya juga berpesan kepada masyarakat penerima agar dapat memanfaatkan bantuan bijaksana mungkin seperti dibelanjakan untuk kebutuhan yang mendesak baik sembako maupun hal lainnya,”tutupnya. (Nur)

Baca Juga :  FORBI GELAR RENCANA LAUNCHING PERDANA DI PONDOK DHAPOER DHESO

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button
error: Content is protected !!